Skip to content
Tutorial emka
Menu
  • Home
  • Debian Linux
  • Ubuntu Linux
  • Red Hat Linux
Menu

Tutorial Laravel 10 Dashboard Admin – Part 1 Pendahuluan

Posted on December 13, 2023

Pada bagian pertama dari sesi tutorial Laravel 10 – Dashboard Admin ini kita akan mengenal lebih dulu apa itu package Orchid. 

Laravel Orchid adalah paket sumber terbuka yang kuat yang menyederhanakan pengembangan dan pembuatan aplikasi bergaya administrasi. Dengan antarmuka yang elegan dan intuitif, para pengembang dapat dengan cepat menerapkan antarmuka yang indah dan fungsional dengan usaha minimal.

Beberapa fitur kunci dari Laravel Orchid meliputi:

1. Pembuat formulir yang menghilangkan kebutuhan untuk secara manual menjelaskan bidang HTML dari jenis yang sama.

2. Layar yang memberikan keseimbangan yang nyaman antara pembuatan CRUD dan coding yang membosankan.

3. Lebih dari 40 jenis bidang yang berbeda untuk dipilih.

4. Manajemen izin yang memudahkan pengelolaan akses pengguna dalam pengembangan dan dukungan.

5. Fitur tambahan seperti menu, grafik, pemberitahuan, dan lainnya.

Sebagai paket Laravel, Orchid dengan mulus terintegrasi dengan komponen lain dan dapat berfungsi sebagai dasar untuk aplikasi seperti sistem manajemen konten. Jadi, Laravel Orchid dapat disebut sebagai ‘admin dashboard’ dengan mudah.

Yang membedakan Orchid dengan Admin Panel Lain

Ekosistem laravel memiliki banyak admin panel, seperti Nova, Voyager, BackPack, QuickAdminPanel dan lainnya. Semuanya bertujuan untuk mempermudah pembuatan aplikasi CRUD dengan laravel. Lalu, dimana Laravel Orchid ini berbeda?

Laravel Orchid ini didesain tidak pada ranah visual programming, tapi lebih ke arah membantu proses development, dari yang sederhana kemudian menjadi lebih kompleks lagi sesuai kebutuhan kalian. Alih-alih melakukan generate file stub dengan command atau drag-drop, Laravel Orchid lebih tradisional karena mengharuskan kita menuliskan kode mereka yang simple.

Yang cukup mengejutkan, Laravel Orchid ini juga tidak menggunakan bahasa desain MVC ataupun desain RMCV (Route, Model, Controller, View) layaknya laravel biasa, tapi menggunakan 3 layer saja, Route – Model dan Screen.

Goals

Dalam seri tutorial kita kali ini kita akan membuat dashboard admin untuk mengelola artikel yang kita grab atau scrap dari sumber. Pengelolaan ini berupa proses input, edit, dan delete.

Selamat menikmati Lek!

Recent Posts

  • TastyIgniter: Open-source Online Restaurant System
  • Reconya Explained: Open-source Tool to Get Digital Footprint and Usernames Across the Web
  • Armbian Imager Explained: The Easiest Way to Install Linux on Your Single Board Computer
  • Rust FS Explained: The Best Open Source S3 Mock for Local Development
  • How to Fly a Drone Autonomously with Cloudflare MCP Agent
  • Python Parameters and Arguments Explained!
  • Top 5 Best Free WordPress Theme 2026
  • How to Create openAI Embedding + Vector Search in Laravel
  • Watch This Guy Create Offroad RC with Self-driving Capability and AI Agent
  • Coding on the Go: How to Fix Bugs from Your Phone using Claude AI Explained
  • Post-AI Era: Are Junior Developer Screwed?
  • SQL Server 2025 Explained: Building a Smart YouTube Search Engine with AI
  • How to Build Intelligent Apps with TanStack AI: A Complete Guide for Beginners
  • ORM, SQL, or Stored Procedures? The Best Way to Handle Data for Beginners
  • Apa itu Spear-Phishing via npm? Ini Pengertian dan Cara Kerjanya yang Makin Licin
  • Topical Authority Explained: How to Rank Higher and Outsmart Competitors
  • Skills.sh Explained
  • Claudebot Explained: How to Create Your Own 24/7 AI Super Agent for Beginners
  • How to Create Viral Suspense Videos Using AI
  • The Secret “Niche Bending” Trick To Go Viral On YouTube, January 2026
  • Stuck on TikTok Affiliate? Here Is Why You Should Start a New Account
  • 7 Popular Side Hustles Ranked from Worst to Best
  • $10,000 Mac Studio vs Cloud AI: Who Actually Codes Better?
  • SLM, LLM, and Frontier Models Explained
  • Build Your Own Private Streaming Service: A Beginner’s Guide to FFmpeg and Linux
  • Paket Nyangkut di CRN Gateway J&T? Tidak Tahu Lokasinya? Ini Cara Mencarinya!
  • Apa itu Nomor 14055? Nomor Call Center Apa? Ini Penjelasan Lengkapnya
  • Apakah APK Lumbung Dana Penipu & Punya Debt Collector?
  • Ini Ukuran F4 dalam Aplikasi Canva
  • Cara Lapor SPT Tahunan Badan Perdagangan di Coretax 2026
  • Contoh Sourcecode OpenAI GPT-3.5 sampai GPT-5
  • Cara Mengubah Model Machine Learning Jadi API dengan FastAPI dan Docker
  • Cara Ubah Tumpukan Invoice Jadi Data JSON dengan LlamaExtract
  • Cara Buat Audio Super Realistis dengan Qwen3-TTS-Flash
  • Tutorial Python Deepseek Math v2
  • Apa itu Spear-Phishing via npm? Ini Pengertian dan Cara Kerjanya yang Makin Licin
  • Apa Itu Predator Spyware? Ini Pengertian dan Kontroversi Penghapusan Sanksinya
  • Mengenal Apa itu TONESHELL: Backdoor Berbahaya dari Kelompok Mustang Panda
  • Siapa itu Kelompok Hacker Silver Fox?
  • Apa itu CVE-2025-52691 SmarterMail? Celah Keamanan Paling Berbahaya Tahun 2025
©2026 Tutorial emka | Design: Newspaperly WordPress Theme